Mungkinkah S2 dan S3 itu bernama Dakwah Studies - Icol Dianto

Featured Post

TUGAS MATA KULIAH METODE PENELITIAN KOMUNIKASI DAN DAKWAH

TUGAS MATA KULIAH METODE PENELITIAN KOMUNIKASI DAN DAKWAH 1.     Membuat proposal tesis. Tugas mata kuliah ini adalah menulis proposa...

Mungkinkah S2 dan S3 itu bernama Dakwah Studies

Share This


Dakwah studies secara sederhana dipahami sebagai studi dakwah. Sama halnya dengan Islamic Studies yang diartikan sebagai studi Islam. Beberapa Perguruan Tinggi Agama Islam memang tidak sama dalam hal penamaan tersebut, antara islamic studies, studi islam, dan pengkajian Islam. Meskipun beragam, tetapi memiliki makna yang sama. Hanya berbeda pemakaian bahasa, terkait nilai jual juga di komunitas internasional. 

Universitas di luar negeri lebih banyak menggunakan term islamic studies. Kita di Indonesia, memakai tiga term tersebut, seperti Pengkajian Islam di Sekolah Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Interdiciplinary Islamic Studies di UIN Sunan Kalijaga, dan Studi Islam di UIN lainnya.

Apapun nama yang dipakai, sudah maklum bahwa Islamic Studies itu memuat kajian keilmuan keislaman, ilmu-ilmu keislaman. Hanya saja berbeda dalam penekanan.

(Bersambung).

No comments:

Post a Comment